Total Tayangan Halaman

Rabu, 14 Maret 2018

Kenalan yuk! Sama member Dreamcatcher



Dreamcatcher? Bukannya yang buat penangkal mimpi buruk ya? Atau yang buat pajangan di kamar Airu?
Bukan-bukan tapi ini girlband yang bergendre hevy metal.

Udah pada kenal belum sama girlband yang satu ini? Atau masih ada yang ngira eonnie-eonnie cantik ini pendatang baru? Kalian salah besar guys mereka ini udah debut lho... tahun 2014 lalu. Tetapi mereka tampil dengan nama Minx bukan Dreamcatcher yang pada saat itu hanya memilik 5 orang member yaitu Jiu, Sua, Siyeon, Yuhyeon, dan Dami, berhasil merilis satu single yaitu "Why Did You Come To My Home" dan satu mini album yaitu "Love Shake". Karena debut yang kurang berhasil, akhirnya mereka hiatus selama 2 tahun.

Karena pengalaman yang cukup mengecewakan, Happy Face Entertaiment memberikan kesempatan bagi Minx dan sekarang  kembali dengan grup bernamakan "Dreamcatcher" dan menambahkan dua member baru yaitu Handong dan Gahyeon.

Pada Januari 2017 atau tepatnya 1 tahun yang lalu Dreamcatcher debut dengan single pertama mereka yaitu album "Nighmare" dengan judul "Chase Me" dan pada tanggal 5 April, Dreamcatcher merilis album kedua mereka "Fall Asleep In the Mirror" dengan judul lagu "Good Night".
Untuk yang pertama kalinya Dreamcatcher merilis EP pada tanggal 27 Juli dengan nama baru mereka yang berjudul "Prequel" berisi 6 lagu termasuk judul "Fly High".

Chase Me

Good Night

Fly High


Pada tanggal 12 Januari, Dreamcatcher merilis ulang tahun digital pertama mereka "Full Moon" disamping video promosi. Video yang menceritakan tentang trilogi Nighmare, Dreamcatcher dan terungkap di akhir video bahwa sebuah comeback direncanakan pada bulan Maret 2018.
(Woahh gak sabar, buat nunggu comebacknya🙌🙌🙌)

Ok sekian, Terima kasih😘😄
Airu😊

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

KEREN! BLACKPINk muncul di film JUSTICE LEAGUE lho...

Pada bulan Juni 2017 lalu, BLACKPINK sempat comeback dengan single terbarunya yang As If It's Your Last . Girlband yang debut di tah...